Sinopsis dan Jadwal Penayangan Film Rumah Iblis” Simak π
Tangerang, GLOBALPOSNEWS.COM – Rumah Iblis diproduksi oleh 4award Pictures dengan Bambang Drias sebagai sutradara dan Vidya T Ariestya yang bertanggung jawab atas naskahnya. Film ini dibintangi :
- Aura Kasih memerankan Maya
Alex Abbad Memerankan Bayu - Eanda Hamidah memerankan Ibu Sari
- Egi Fdly memerankan Pak Mario
- Sarah Felicia memerankan Leli
- Fauzan Evani memerankan Satya
Para penggemar yang menantikan rilisnya Rumah Iblis akan ‘terprovokasi’ dengan poster yang menunjukkan leher Aura Kasih yang dicekik hantu wanita berlumuran darah, Teror Horor mencekam dan
Ketakutan yang ditimbulkan, sebuah keluarga yang baru saja pindah rumah kepedesaan, sejak awal Aura Kasih (Maya) istri dari Alex Abbad (Bayu) menolak untuk menempati rumah tersebut.
tak ada pilihan lain mereka tetap menempati rumah tetsebut, keluarga inipun mengalami gangguan ghaib yang senantiasa mengganggu mereka, akankah mereka dapat mengungkapkan tabir rahasia kelam hal-hal ghaib yang tersimpan didalamnya.
Simak dan tonton penayangannya di tanggal 23 November 2023.
(Agus/Rls)